Jumat, 06 Juli 2012

Kamus Besar Bahasa Indonesia 1.3 Offline

Hai..sobat...dah lama tidak update nih..kali ini saya akan update software yang berguna bagi pelajar pelajar seperti saya. Mungkin kalian pernah mencari kata di KBBI yang besar itu. mungkin terlalu lama mencarinya. Dengan ini anda hanya tinggal mengetik kata yang dicari langsung muncul. Jadi mudah sekali kan.

Fitur & Perbaikan :
  • Auto search, sekarang kita tidak perlu menekan tombol cari atau menekan enter, ketika menuliskan kata yang akan dicari, program ini akan otomatis melakukan pencarian, kecuali jika hanya 1 huruf hasilnya juga akan huruf tersebut.
  • Pencarian berdasar kriteria : sama, diawali, diakhiri, memuat. Silahkan dipilih kriteria pencarian yang diinginkan.
  • Informasi jumlah hasil pencarian
  • Perbaikan beberapa kata dasar dan definisi yang ada tambahan angka
  • Berbaikan pemilihan kata yang sebelumnya bisa memilih banyak
  • Perbaikan beberapa kesalahan pewarnaan definisi
  • KBBI Offline akan otomatis menyimpan ukuran dan posisi tampilan/window.
  • Proses pencarian lebih cepat dari sebelumnya
  • Menampilkan hasil dalam sistem Paging, sehingga pencarian yang hasilnya banyak akan lebih cepat
ScrennShot:

 Download:

0 Coment:

Posting Komentar